Dalam Kelas Bibit 20 Mei 2021, dijelaskan akan ada ledakan pensiun 40 juta orang di tahun 2025. Kondisinya ada 93% pekerja tidak mengetahui kehidupan setelah pensiun dan 73 dari 100 pensiun bergantung pada orang lain. Padahal, kehidupan terus berjalan saat masa pensiun walaupun tidak ada penghasilan lagi.
Solusinya kamu bisa mempersiapkan dana pensiun agar standar hidup sama saat masa pensiun. Walaupun ada iuran Jaminan Hari Tua dan Jaminan Pensiun dari program BPJS Ketenagakerjaan, kamu dapat menyiapkan secara mandiri dengan berinvestasi agar tidak termakan inflasi.
Bila kamu investor pemula maka bisa mulai berinvestasi reksa dana di aplikasi Bibit. Karena dibantu robo advisor dalam merancang portofolio investasi yang optimal sesuai profil risiko, umur, dan tujuan keuangan secara otomatis. Pastikan berinvestasi jangka panjang karena dana pensiun masih lama digunakan.
Begini cara mengalokasikan gaji bulanan untuk dana pensiun yang dijelaskan oleh Julie Rahmawati, Head Of Business Alliance Principal Asset Management:
Intinya, maksimal dalam mengendalikan pengeluaran sebagai faktor keberhasilan. Lalu, alokasi gaji diatas bukan patokan pasti. Kamu dapat sesuaikan dengan kondisi. Selengkapnya, kamu bisa menyaksikan kembali Kelas Bibit di Youtube channel kami: