Stay Tuned, SR021 Terbit 2 Minggu Lagi di Bibit

It’s getting closer! Pemerintah melalui Kementerian Keuangan Republik Indonesia akan segera menerbitkan SBN Retail Syariah terbaru yaitu seri Sukuk Ritel SR021. 

Masa penawaran akan berlangsung dari 23 Agustus - 18 September 2024 dan nanti bisa kamu beli di Bibit!

Keuntungan SR021: Imbal Hasil Tetap (Fixed Rate)

Imbal hasil SR021 adalah kupon fixed rate, artinya nilai kupon tetap stabil dan tidak akan turun meskipun kondisi market volatil. 

Imbal hasil (kupon) PASTI dikirim setiap bulan dan langsung ditransfer ke RDN Wallet kamu. 

SR021 Investasi Aman dan Rendah Risiko

  • SR021 adalah instrumen keuangan yang dijamin negara melalui undang-undang. Jadi pembagian kupon hingga nilai pokok investasi pasti 100% terjamin. 

  • Risiko gagal bayar yang sangat rendah. Secara historis, negara belum pernah gagal bayar obligasi. 

  • Nilai kupon yang pasti hingga jatuh tempo membuat investasi jadi sangat rendah risiko.

Karakteristik SBN Syariah SR021

Kenapa Pilih Bibit untuk Beli SR021?

✅ Mudah, praktis, tersedia 24/7

Kamu nanti bisa beli SR021 di aplikasi Bibit secara online lewat smartphone. Tak perlu ke kantor cabang, 24/7 bisa dibeli bahkan di akhir pekan dan libur.

✅ Tanpa biaya tambahan

Tidak ada biaya tambahan apapun (biasanya ada biaya custodian fee jika beli SR020 lewat Bank).

✅ Ada Cashback dari Bibit 

Berkesempatan mendapat berbagai penawaran promo cashback menarik.

✅ Pencairan kupon tiap bulan langsung ke RDN Wallet

makin mudah untuk reinvestasi ke reksa dana atau aset investasi lainnya biar makin cuan!

Bibit Raih Penghargaan dari Kementerian Keuangan

Sepanjang 2022 - 2023  Bibit meraih penghargaan Mitra Distribusi Terbaik untuk penjualan SBN & SBSN, Bibit telah raih 4 penghargaan sekaligus dari Kementerian Keuangan Indonesia.


Zoom Webinar: Bedah Obligasi FR dari Nol

Selain SBN Syariah seperti SR021, obligasi negara lainnya yang bisa jadi pilihan adalah Obligasi FR. Pahami keuntungan dan strategi untuk investasi di Obligasi FR dalam webinar “Bedah Obligasi FR dari Nol”. Di webinar kali ini, Bibit akan membedah serba-serbi investasi Obligasi FR dari nol, terutama untuk kamu yang masih pemula.