Rutin Beli Saham Tiap Bulan, Bisa Untung Berapa?

2 Jenis Keuntungan yang Bisa Didapatkan dari Investasi Saham

  • Capital Gain: Keuntungan yang kamu peroleh dari selisih antara harga beli dan realisasi harga jual saham. 

  • Dividen: Keuntungan yang kamu dapat jika perusahaan membagikan laba perusahaan kepada pemegang saham. 

Simulasi Nilai Investasi Jika Kamu Beli Saham Rp5 Juta Rutin Tiap Bulan 

Asumsi: Investasi tiap tanggal 25 | Dividen tidak direinvestasikan | Cut off data per 2 Juli 2024

Dari simulasi di atas, terlihat bahwa:

  • Jika kamu rutin investasi saham selama 5 tahun terakhir, kamu bisa mendapat capital gain hingga +62,9% serta dividen Rp59 juta. 

  • Investasi rutin cocok untuk jangka panjang demi return yang lebih optimal.

Baca Juga:

Mulai Investasi Rutin dengan SIP

Systematic Investment Plan (SIP) di aplikasi Bibit memudahkan kamu investasi rutin secara otomatis. Pilih saham, tentukan nominal atau jumlah lot, dan atur jadwal sesuai kebutuhanmu!

Cara Aktifkan SIP Saham di Bibit