Investasi reksa dana

Apakah Bisa Trading di Reksadana? Ini Alasannya!

Apakah Bisa Trading di Reksadana? Ini Alasannya!

Reksadana memang merupakan instrumen yang mudah untuk dibeli dan dijual. Dari sifatnya yang likuid atau mudah dicairkan inilah membuat beberapa investor menjadikan reksadana untuk kegiatan trading dengan tujuan mendapat keuntungan. Reksadana memang sah-sah saja dijalankan untuk trading. Tapi secara keseluruhan, reksadana adalah instrumen investasi yang tidak cocok untuk trading karena adanya proses transaksi tersendiri dalam investasi ini.


Read More